Kreativitas bagi Pramuka Siaga yang berada di Kota Cimahi.

Cimahi – 24 Desember 2020
Kwartir Lomba Kreativitas bagi Pramuka Siaga yang berada di Kota Cimahi.

 

Kegiatan ini untuk meningkatkan kesadaran dan menjaga budaya asli bangsa Indonesia Khusus nya di wilayah Jawa Barat.

Baik ini lah juara Kreasi Video Dongeng peringkat 1 yang berhasil di raih oleh:

– Ezra Adifh Hamdan
Yang berasal dari SD Kartika XIX-4 Kota Cimahi

Mimin ucapkan selamat dan turut bangga atas pencapaian adik.

Jangan lupa untuk beri komentar dan sukai postingan ini untuk mensuport Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Cimahi, di harapkan tidak membuat kecil hati untuk adik‐adik yang belum terpilih tetap semangat yaa.

 

Related Posts

  • Umum
  • November 25, 2024
  • 89 views
  • 1 minute Read
Selamat Hari Guru Tahun 2024

Selamat Hari Guru Tahun 2024 Guruku Pahlawanku. -Humas Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Cimahi @kwarnasgerakanpramuka @pramukajabar @bey.machmudin @ataliapr @denurha252 @edisofyan98 @cimahikota @disbudparpora.cimahi @budpar_cimahi @dickysaromi @dikdikcimahi @dkc_cimahi @pramukapeduli_kotacimahi #PramukaCimahi #pramukacimahingahiji #PramukaCimahiMasagi #PramukaCimahi #pramukajabarjuara

Read more

Pramuka Peduli Kota Cimahi Go To School

“Pramuka Peduli Kota Cimahi Go To School” Sosialisasi PPGD (Pertolongan Pertama Gawat Darurat) & Simulasi Rafling SMP PGRI 1 Kota CimahiTETAP SEMANGAT dan JAGA KESEHATAN !!

Read more

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *