Kegiatan Peningkatan Media Sosial dan Kesehatan Mental

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Cimahi menyelenggarakan Kegiatan Peningkatan Media Sosial dan Penyuluhan Kegiatan Mental bagi Pelajar dalam Lingkungan Pramuka. Kegiatan ini mengundang utusan Kwartir Ranting Se-Kota Cimahi dan Dewan Kerja Ranting

Materi 2 : Manajemen Media Sosial yang di sampaikan langsung oleh Kepala Dinas Komunikasi Informasi Kerasipan dan Perpustakaan Kota Cimahi Pak Mochamad Rony S.IP., MT.

Selalu utamakan Protokol Kesehatan 5M kakak - kakak
- Mencui tangan pakai sabun
- Memakai Masker
- Menjaga Jarak
- mengurangi Mobilitas
- Meningkatkan Daya Imun Tubuh 
@_ngatiyana@cimahikota
@disbudparpora.cimahi
@ataliapr@pramukajabar
@dkccimahi

Loading

kominfocimahi24

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Next Post

Pramuka Peduli Medsos

Sen Nov 8 , 2021
Prmuka Cimahi Utara memulai langkah aware pada medsos. Medsos menjadi sarana yang bisa membuat bumbu penyedap dalam kegiatan. Semoga dengan bermedsos menjadikan Pramuka Cimahi Utara Maju dan Jaya

You May Like